Seorang pengusaha mebel mengirimkan delapan lemari yang sama ke suatu

Berikut ini adalah pertanyaan dari jasmine367 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Seorang pengusaha mebel mengirimkan delapan lemari yang sama ke suatu toko. Ternyata ada 3 lemari yang tidak layak. Jika seseorang membeli 3 lemari tersebut secara acak, tentukan peluang banyaknya lemari yang tidak layak ada 1.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

\frac{15}{28}

Penjelasan dengan langkah-langkah:

\frac{5C2 x 3C1}{8C3} =\frac{\frac{5!}{2! 3!} x \frac{3!}{1!2!} }{\frac{8!}{3!5!} } = \frac{30}{56} = \frac{15}{28}

untuk cara pengoperasian faktorialnya (!) bisa di pelajari di YT yah, agak rumit kalau ditulis semua ^0^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh refniel dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 Jan 23