Taman Nasional Bantimurung Bulusaraung terdapat aneka jenis dan ekosistem kupu-kupu

Berikut ini adalah pertanyaan dari jearizoma pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Taman Nasional Bantimurung Bulusaraung terdapat aneka jenis dan ekosistem kupu-kupu yang melimpah dengan beraneka ragam warna dan corak serta keindahannya membuat banyak wisatawan yang datang untuk melihat kupu-kupu tersebutperbaikan kesalahan penggunaan kata dalam paragraf tersebut adalah

A ekosistem diganti dengan kata populasi B kata jenis diganti dengan kata spesies C kata tidak dapat diganti dengan kata hidup D kata aneka diganti dengan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A ekosistem diganti menjadu kata populasi

Penjelasan:

di karenakan dia hanya mengatakan kupu-kupu dan kupu-kupu hanya satu jenis organisme

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tiffanyyoti dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 05 Aug 22