buatlah 6 paragraf tentang suka dan duka belajar dari rumah

Berikut ini adalah pertanyaan dari aurajanzanyputrikasi pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Buatlah 6 paragraf tentang suka dan duka belajar dari rumah !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

soal yang ingin dijawab :

buatlah 6 paragraf tentang suka dan duka belajar dari rumah !

jawab :

jawaban tentang suka belajar dari rumah.

1. jika aku belajar dari rumah, aku bisa meluangkan waktu ku untuk membantu ibu sambil belajar ataupun melakukan kegiatan lain sambil belajar.

2. jika aku belajar dari rumah, jika aku sudah selesai aku langsung bisa bermain, membantu ibu, atau pun melakukan pekerjaan bermanfaat dan yang sering kulakukan pada saat dirumah.

3. jika aku belajar dari rumah, aku bisa melakukan apa yang tidak bisa kulakukan pada saat disekolah, misalnya.. belajar sambil mengasuh adik, sambil ngemil makanan, sambil tidur tiduran.. dan belajar bersama orang tua.

4. aku lebih mudah dalam mengerjakan dikarenakan dibantu oleh ibu dan ayahku, dan akupun lebih banyak melakukan kegiatan lainnya seperti mendengar kan kisah yang diceritakan oleh orang tua ku dll.

5. aku selalu ingin melakukan belajar dari rumah karna, aku lebih banyak bisa membaca buku, menulis, hingga membaca cerita dan melihat acara yang Kusuka.

6. aku selalu bisa mengembangkan imajinasi ku yang bisa kugunakan untuk membuat karya baru hingga bisa menggambar apa yang kuinginkan jika ada waktu luang.

jawaban tentang duka belajar dari rumah.

1. aku tidak bisa bermain bersama teman teman ku seperti masa sedang sekolah.

2. aku pun tidak bisa bertemu guru ku yang sangat ku senangi, karna dalam hal mengajar nya yang baik dan tertib.

3. aku tidak bisa melakukan tugas bersama teman teman ku lagi seperti dulu.

4. aku tidak bisa melakukan upacara setiap hari Senin, yang biasa kulakukan saat disekolah dulu.

5. aku tidak bisa melakukan olahraga seperti yang kulakukan dulu saat disekolah bersama teman teman ku.

6. aku pun tidak mudah memahami pelajaran, karna bukan guruku yang mengajarkan.

penjelasan lebih lengkap :

1. mata pelajaran : bahasa Indonesia

2. kelas : SD & SMP mengenai paragraf dalam kutipan teks

3. kategori : -

4. kunci jawaban : paragraf dalam sebuah pembelajaran.

selamat belajar adik adik :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tegarpeatama98 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Sep 22