Sebanyak 25 mL larutan CH3COOH 0,1 M dititrasi dengan larutan

Berikut ini adalah pertanyaan dari ichan5616 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebanyak 25 mL larutan CH3COOH 0,1 M dititrasi dengan larutan KOH 0,1 M. Hitunglah pH larutan:a. sebelum ditambah KOH
b. setelah ditambah KOH sebanyak 5 mL c. setelah ditambah KOH sebanyak 24 mL
d. setelah ditambah KOH sebanyak 25 mL
e. setelah ditambah KOH sebanyak 26 mL
h. setelah ditambah KOH sebanyak 50 mL
Gambarlah kurva titrasi tersebut! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kurva titrasi dapat dilihat pada foto yang terlampir

>>PEMBAHASAN<<

Untuk menggambarkan grafik dari titrasi yang dilakukan tersebut, maka harus mencari nilai pH pada masing-masing titik titrasi, setelah nilai pH pada masing-masing titik didapatkan maka kurva titrasi dengan sumbu x volume KOH dan sumbu y nilai pH bisa digambarkan. Pada titrasi sendiri ada 3 titik, yaitu titik sebelum ekivalen saat jumlah mol asam berlebih, titik ekivalen saat jumlah mol sama, titik setelah ekivalen saat jumlah basa berlebih.

Anda juga harus tau jenis titrasi yang dilakukan, pada soal  CH_{3}COOH dititrasi menggunakan KOH, artinya titrasi ini adalah titrasi asam lemah-basa kuat. Nilai Ka dari  CH_{3}COOH adalah sebesar 1,8 \times 10^{-5} .

  • pH sebelum ditambahkan KOH

pH pada titik ini adalah pH dari larutan  CH_3COOH 0,1 M:

 [H_{3}{O}^+]^2 = Ka \times Ma

 [H_{3}{O}^+]^2 = 1,8 \times 10^{-5} \times 0,1 M

 [H_{3}{O}^+]^2 = 1,8 \times 10^{-6} M

 [H_{3}{O}^+] = 1,34 \times 10^{-3} M

pH = 3 - log 1,34

pH = 2,87

  • pH saat ditambahkan KOH sebanyak 5 mL

mol  CH_{3}COOH = 25 mL × 0,1 M = 2,5 mmol

mol KOH = 5 mL × 0,1 M = 0,5 mmol

mol  CH_{3}COO^- = 0,5 mmol

mol  CH_{3}COOH] sisa = 2,5 mmol - 5 mmol = 2 mmol

 [H_{3}{O}^+] = \frac{[CH_{3}COOH]Ka}{[CH_{3}COO^-]}

 [H_{3}{O}^+] = \frac{[2 \times 10^{-3}]1,8 \times 10^{-5}}{[0,5 \times 10^{-3}]}

 [H_{3}{O}^+] = 7,2 \times 10^{-5} M

pH = 5-log 7,2

pH = 4,14

  • pH saat ditambahkan KOH sebanyak 24 mL

mol  CH_{3}COOH = 25 mL × 0,1 M = 2,5 mmol

mol KOH = 24 mL × 0,1 M = 2,4 mmol

mol  CH_{3}COO^- = 2,4 mmol

mol  CH_{3}COOH sisa = 2,5 mmol - 2,4 mmol = 0,1 mmol

 [H_{3}{O}^+] = \frac{[CH_{3}COOH]Ka}{[CH_{3}COO^-]}

 [H_{3}{O}^+] = \frac{[0,1 \times 10^{-3}]1,8 \times 10^{-5}}{[2,4 \times 10^{-3}]}

 [H_{3}{O}^+] = 7,5 \times 10^{-7} M

pH = 7-log 7,5

pH = 6,12

  • pH saat ditambahkan KOH sebanyak 25 mL

Pada titik ini pH akan >7, hal ini dikarenakan ion  CH_{3}COO^- dihidrolisis sehingga menghasilkan OH^- berlebih.

Saat sebanyak 25 mL CH3COOH 0,1 M bereaksi dengan KOH dengan kuantitas yang sama akan membentuk garam  CH_{3}COONa sebanyak 2,5 mmol

 [CH_{3}COONa] = \frac{2,5 \ mmol}{50 \ mL} = 0,05 M

Reaksinya yaitu:

 CH_{3}COO^- + H_{2}O \rightleftarrows CH_{3}COOH + OH^-

Misalkan mol yang bereaksi adalah sebesar x, maka:

 CH_{3}COOH = x

mol  OH^- = x

mol  CH_{3}COO^- = 0,05 - x

Selanjutnya, hitung berapa konsentrasi dari  OH^-

 Kb = \frac{[CH_{3}COOH][OH^-]}{[CH_{3}COO^-]}

 \frac{1 \times 10^{-14}}{1,8 \times 10^{-5}} = \frac{(x)(x)}{0,05 - x}

 5,6 \times 10^{-10} = \frac{x^2}{0,05 - x}

 x = 5,6 \times 10^{-10} \ \times \ 0,05 M

 x = [OH^-] = 5,3 \times 10^{-6} M

pOH = 6 - log 5,3

pOH = 5,28

pH = 14 - 5,28

pH = 8,72

  • pH setelah ditambahlan KOH sebanyak 26 mL

mol KOH = 26 mL × 0,1 M = 2,6 mmol

mol  CH_{3}COOH = 25 mL × 0,1 M = 2,5 mmol

*abaikan ionisasi ion asetat

mol KOH sisa = 2,6 mmol - 2,5 mmol = 0,1 mmol

 [KOH] = \frac{0,1 \ mmol}{51 \ mL}

 [KOH] = 1,96 \times 10^{-3} M

pOH = 3-log 1,96

pH = 2,70

pH = 14 - 2,70

pH = 11,3

  • pH setelah ditambahkan KOH sebanyak 50 mL

mol KOH = 50 mL × 0,1 M = 5 mmol

mol  CH_{3}COOH = 25 mL × 0,1 M = 2,5 mmol

*abaikan ionisasi ion asetat

mol KOH sisa = 5 mmol - 2,5 mmol = 2,5 mmol

 [KOH] = \frac{2,5 \ mmol}{75 \ mL}

[KOH] = 0,033 M

pOH = -log (0,033)

pOH = 2 - log 3

pOH = 1,48

pH = 14 - 1,48

pH = 12,52

Karena nilai pH pada seluruh titik titrasi telah diperoleh, selanjutnya dapat menggambarkan kurva titrasi. Untuk kurva titrasi dapat dilihat pada foto yang terlampir.

#GeniuzS05

#SAYIDI

Kurva titrasi dapat dilihat pada foto yang terlampir>>PEMBAHASAN<<Untuk menggambarkan grafik dari titrasi yang dilakukan tersebut, maka harus mencari nilai pH pada masing-masing titik titrasi, setelah nilai pH pada masing-masing titik didapatkan maka kurva titrasi dengan sumbu x volume KOH dan sumbu y nilai pH bisa digambarkan. Pada titrasi sendiri ada 3 titik, yaitu titik sebelum ekivalen saat jumlah mol asam berlebih, titik ekivalen saat jumlah mol sama, titik setelah ekivalen saat jumlah basa berlebih.Anda juga harus tau jenis titrasi yang dilakukan, pada soal [tex] CH_{3}COOH [/tex] dititrasi menggunakan KOH, artinya titrasi ini adalah titrasi asam lemah-basa kuat. Nilai Ka dari [tex] CH_{3}COOH [/tex] adalah sebesar [tex] 1,8 \times 10^{-5} [/tex].pH sebelum ditambahkan KOHpH pada titik ini adalah pH dari larutan [tex] CH_3COOH [/tex] 0,1 M:[tex] [H_{3}{O}^+]^2 = Ka \times Ma [/tex][tex] [H_{3}{O}^+]^2 = 1,8 \times 10^{-5} \times 0,1 M [/tex][tex] [H_{3}{O}^+]^2 = 1,8 \times 10^{-6} M [/tex][tex] [H_{3}{O}^+] = 1,34 \times 10^{-3} M [/tex]pH = 3 - log 1,34 pH = 2,87pH saat ditambahkan KOH sebanyak 5 mLmol [tex] CH_{3}COOH [/tex] = 25 mL × 0,1 M = 2,5 mmolmol KOH = 5 mL × 0,1 M = 0,5 mmolmol [tex] CH_{3}COO^- = 0,5 mmol [/tex]mol [tex] CH_{3}COOH] [/tex] sisa = 2,5 mmol - 5 mmol = 2 mmol [tex] [H_{3}{O}^+] = \frac{[CH_{3}COOH]Ka}{[CH_{3}COO^-]} [/tex][tex] [H_{3}{O}^+] = \frac{[2 \times 10^{-3}]1,8 \times 10^{-5}}{[0,5 \times 10^{-3}]} [/tex][tex] [H_{3}{O}^+] = 7,2 \times 10^{-5} M [/tex]pH = 5-log 7,2pH = 4,14pH saat ditambahkan KOH sebanyak 24 mLmol [tex] CH_{3}COOH [/tex] = 25 mL × 0,1 M = 2,5 mmolmol KOH = 24 mL × 0,1 M = 2,4 mmolmol [tex] CH_{3}COO^- = 2,4 mmol [/tex]mol [tex] CH_{3}COOH [/tex] sisa = 2,5 mmol - 2,4 mmol = 0,1 mmol[tex] [H_{3}{O}^+] = \frac{[CH_{3}COOH]Ka}{[CH_{3}COO^-]} [/tex][tex] [H_{3}{O}^+] = \frac{[0,1 \times 10^{-3}]1,8 \times 10^{-5}}{[2,4 \times 10^{-3}]} [/tex][tex] [H_{3}{O}^+] = 7,5 \times 10^{-7} M [/tex] pH = 7-log 7,5pH = 6,12pH saat ditambahkan KOH sebanyak 25 mLPada titik ini pH akan >7, hal ini dikarenakan ion [tex] CH_{3}COO^- [/tex] dihidrolisis sehingga menghasilkan [tex] OH^- [/tex] berlebih.Saat sebanyak 25 mL CH3COOH 0,1 M bereaksi dengan KOH dengan kuantitas yang sama akan membentuk garam [tex] CH_{3}COONa [/tex] sebanyak 2,5 mmol[tex] [CH_{3}COONa] = \frac{2,5 \ mmol}{50 \ mL} = 0,05 M [/tex] Reaksinya yaitu:[tex] CH_{3}COO^- + H_{2}O \rightleftarrows CH_{3}COOH + OH^- [/tex]Misalkan mol yang bereaksi adalah sebesar x, maka: [tex] CH_{3}COOH [/tex] = x mol [tex] OH^- [/tex] = xmol [tex] CH_{3}COO^- [/tex] = 0,05 - xSelanjutnya, hitung berapa konsentrasi dari [tex] OH^- [/tex] [tex] Kb = \frac{[CH_{3}COOH][OH^-]}{[CH_{3}COO^-]} [/tex][tex] \frac{1 \times 10^{-14}}{1,8 \times 10^{-5}} = \frac{(x)(x)}{0,05 - x} [/tex][tex] 5,6 \times 10^{-10} = \frac{x^2}{0,05 - x} [/tex][tex] x = 5,6 \times 10^{-10} \ \times \ 0,05 M [/tex][tex] x = [OH^-] = 5,3 \times 10^{-6} M [/tex]pOH = 6 - log 5,3pOH = 5,28pH = 14 - 5,28pH = 8,72pH setelah ditambahlan KOH sebanyak 26 mLmol KOH = 26 mL × 0,1 M = 2,6 mmolmol [tex] CH_{3}COOH [/tex] = 25 mL × 0,1 M = 2,5 mmol*abaikan ionisasi ion asetatmol KOH sisa = 2,6 mmol - 2,5 mmol = 0,1 mmol[tex] [KOH] = \frac{0,1 \ mmol}{51 \ mL} [/tex][tex] [KOH] = 1,96 \times 10^{-3} M [/tex]pOH = 3-log 1,96pH = 2,70pH = 14 - 2,70pH = 11,3pH setelah ditambahkan KOH sebanyak 50 mLmol KOH = 50 mL × 0,1 M = 5 mmolmol [tex] CH_{3}COOH [/tex] = 25 mL × 0,1 M = 2,5 mmol*abaikan ionisasi ion asetatmol KOH sisa = 5 mmol - 2,5 mmol = 2,5 mmol[tex] [KOH] = \frac{2,5 \ mmol}{75 \ mL} [/tex][KOH] = 0,033 MpOH = -log (0,033)pOH = 2 - log 3pOH = 1,48pH = 14 - 1,48pH = 12,52Karena nilai pH pada seluruh titik titrasi telah diperoleh, selanjutnya dapat menggambarkan kurva titrasi. Untuk kurva titrasi dapat dilihat pada foto yang terlampir.#GeniuzS05#SAYIDI

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh GeniuzS05 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Aug 23