Berikut ini adalah pertanyaan dari aya884984 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
6. Perhatikan teks di bawah ini! Ibu, Inspirasiku Ibuku bernama Wulandari. Mukanya selalu bersinar seperti bulan. Cocok sekali dengan namanya yang berarti bulan bersinar. Mukanya bulat dengan alis tipis seperti semut beriring. Kulit ibuku sawo matang. khas wanita Jawa. Beliau tidaklah tinggi, tidak pula pendek. Rambutnya hitam bergelombang. Sampai usia 56 tahun kulihat rambutnya masih legam tanpa semir. Pandangan matanya yang kuat kini sudah mulai sayu termakan usia. Namun mata hatinya tetap kuat bagaikan baja. Pernyataan yang sesuai dengan teks di atas ialah....a. Ibu memiliki kulit kuning langsat
b. Ibu memiliki sifat pemalas
c. Ibu memiliki mata hati yang kuat bagaikan baja
d. Ibu memiliki rambut yang hitam
b. Ibu memiliki sifat pemalas
c. Ibu memiliki mata hati yang kuat bagaikan baja
d. Ibu memiliki rambut yang hitam
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
D, ibu memiliki rambut yang hitam
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh denitaadiwangsa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 03 Mar 23