Berikut ini adalah pertanyaan dari rezkylaila3133 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Ringkasan yang tempat pada paragraf tersebut adalah …
A. Malioboro merupakan tempat wisata budaya, belanja, dan kuliner di pusat Kota Yogyakarta.
B. Wisata alam di Yogyakarta menjadi tujuan favorit para wisatawan saat musim liburan tiba.
C. Destinasi wisata di Yogyakarta meliputi wisata alam, wisata budaya dan wisata kuliner.
D. Objek wisata menarik di Yogyakarta meliputi wisata alam, budaya, belanja, dan kuliner.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Ringkasan yang ada pada paragraf di soal adalah destinasi wisata di Yogyakarta meliputi wisata alam, wisata budaya, dan wisata kuliner (C). Hal ini karena kalimat tersebut telah mencakup informasi dari seluruh kalimat dalam paragraf:
- Kalimat ke-1 tentang destinasi wisata di Yogyakarta.
- Kalimat ke-2 tentang wisata kuliner di Malioboro.
- Kalimat ke-3 tentang wisata budaya di museum dan bangunan kuno.
- Kalimat ke-4 tentang wisata alam di pesisir selatan Jawa.
Pembahasan
Ringkasan adalah sebuah bentuk teks singkat yang memuat inti atau poin-poin penting dari teks asli yang lebih panjang. Ringkasan dibuat dengan tujuan untuk memudahkan pembaca dalam memahami informasi yang ada pada teks asli dalam waktu yang lebih singkat dan efisien.
Analisis opsi yang salah:
- Opsi A
Malioboro bukan wisata budaya dan Malioboro hanya dibahas di kalimat kedua. - Opsi B
Wisata alam hanya dibahas di kalimat terakhir. - Opsi D
Paragraf tersebut tidak menyebutkan hal unik dan menarik dari objek wisata di Yogyakarta, tetapi hanya objek atau destinasi yang ada di Yogyakarta.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang 4 langkah membuat ringkasan:
yomemimo.com/tugas/11656671 - Materi tentang cara menulis ringkasan peristiwa:
yomemimo.com/tugas/22319398 - Materi tentang makna wisata dan rekreasi:
yomemimo.com/tugas/17340801
______________
Detail jawaban
Kelas : VI
Mapel : Bahasa Indonesia
Bab : 3 - Kegiatan
Kode : 6.1.3
#SolusiBrainlyCommunity
#UjianSekolah #SD #KisiKisi
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RoyAlChemi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 03 Jul 23