Berikut ini adalah pertanyaan dari kxyyxd85 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Agar mendapatkan rasa percaya (conviction) dari pembaca, sebuah iklan harus berisi
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Unsur unsur iklan
Conviction atau rasa percaya, artinya iklan harus melakukan berbagai kegiatan peragaan seperti pembuktian dan kata kata yang dapat meningkatkan pandangan positif terhadap produk sehingga mandiri rasa percaya dalam diri konsumen.
Penjelasan:
jadikan jawaban tercerdas yaa
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh azzalathifaharifah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 19 Aug 23