tuliskan teks deskripsi sederhana tentang benda dan ciri cirinya mengunakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari rahayulenining pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

tuliskan teks deskripsi sederhana tentang benda dan ciri cirinya mengunakan kata perincian yang konkret​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

BENDANYA LEMARI

Penjelasan:

Ayahku adalah penggemar lemari antik. Ada satu lemari antik yang cantik yang diletakkan di ruang tamu. Lemari itu terbuat dari kayu besi. Lemari itu memiliki warna gelap dan agak kusam. Mungkin warna kusam itu karena umur lemari yang memang sudah tua. Meski pun sedikit kusam, tapi lemari itu tetap terlihat menarik.

Lemari itu memiliki dua pintu. Di pintu sebelah kanan, terdapat cermin berbentuk oval. Di tepian lemari juga terdapat ukir-ukiran yang cantik. Ukiran itu berbentuk seperti lekukan bunga dan naga. Setiap hari, ayahku membersihkan lemari itu dengan kain basah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gilangilhambrothers dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 09 Dec 22