KEPOMPONG DAN SEMUT Pada suatu hari di sebuah hutan hiduplah

Berikut ini adalah pertanyaan dari gitaririsartaulisima pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

KEPOMPONG DAN SEMUTPada suatu hari di sebuah hutan hiduplah kepompong dan semut.Semut
selalu menghina kepompong karena tidak bisa kemana mana untuk
jalan jalan melihat sekitar hutan,semut tersebut tidak pernah berhenti
menghina si kepompong tersebut.Namun suatu waktu terjadilah sebuah
banjir kecil karena telah terjadi hujan dan semut tadi terjebak di sebuah
tanah yang agak berair dan ia pun teriak minta tolong,kemudian tak
lama setelah itu si kupu kupu datang untuk menyelamatkan si
semut,setelah ditolong semut berterima kasih lalu kupu kupu mengatakan
bahwa akulah kepompong yang dulu kau hina.
Akhirnya si semut menyadari kesalahannya karena telah menghina kupu kupu dan kemudian ia pun
meminta maaf.
______________________________

Berdasarkan cerita di atas jawablah pertanyaan di bawah ini!

1. Apa judul cerita di atas?

2. Siapa saja tokoh pada cerita di atas? Dan bagaimana wataknya?

3. Tentukan di mana saja setting cerita di atas?

4. Bagaimana suasana pada bagian akhir cerita di atas?

5. Apa amanat dari cerita di atas?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. judulnya : kepompong dan semut

2. • kepompong ( kupu2 ) : penyabar, tidak pendendam

• semut : sombong, suka ngejek

3. di hutan

4. mengharukan, kupu2 meskipun diejek, dia tidak dendam kepada semut

5. jangan lah sombong, dan jadilah seperti kupu2 yang tetap baik walaupun di hina :v

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh farelignasius5 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Jun 22