siapa tokoh yang menjadi juru ketik teks proklamasi?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari eko957539 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Siapa tokoh yang menjadi juru ketik teks proklamasi?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sayuti Melik

Penjelasan:

Sayuti Melik merupakan perintis kemerdekaan yang terkenal. Juru ketik naskah proklamasi kemerdekaan itu memiliki peran dan jasa yang begitu besar untuk bangsa.

Dia berjuang sejak zaman kebangkitan nasional sampai zaman orde baru. Pemuda inspiratif itu harus mengalami pahitnya zaman kolonial Belanda dan getirnya penjajahan Jepang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh itsanalisty dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Jun 23