Hadirin yang berbahagia pada hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke

Berikut ini adalah pertanyaan dari masyuni580 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Hadirin yang berbahagia pada hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 74 ini marilah kita merenung sejenak kemerdekaan yang rasakan saat ini merupakan hasil perjuangan para pahlawan segala hal baik harta waktu maupun nyawa telah kemerdekaan namun apakah pengorbanan para pahlawan telah kita hargai dengan pantas apakah kita sudah membalas pengorbanan merekaA) seluruh jasa para pahlawan perlu kita kenang
B)para pahlawan berjuang dengan gagah berani untuk menggapai kemerdekaan
C)pada tanggal 17 Agustus hari kemerdekaan Republik Indonesia diperingati
D)salah satu cara menghargai dan membalas pengorbanan mereka adalah menuntut ilmu setinggi tingginya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D

Penjelasan:

karena untuk membalas jasa" para pahlawan kita salah satunya menuntut ilmu setinggi" nya karena dimasa penjajahan dulu tak banyak yang dapat menempuh pendidikan sampai lulus atau bahkan tdk bersekolah krna indonesia blm merdeka pada masanya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pitungabang85 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jun 23