Perhatikan paragraf berikut untuk menjawab soal nomor 1 dan 2!

Berikut ini adalah pertanyaan dari cihuyyyyyyy pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Perhatikan paragraf berikut untuk menjawab soal nomor 1 dan 2! Panas matahari memanaskan air di permukaan bumi. Uap air berkumpul menjadi gumpalan awan di angkasa. Semakin ke atas suhu udara semakin dingin. Uap air akan mengembun menjadi titik-titik air. Kumpulan titik air itu tampak sebagai awan hitam. Awan hitam di angkasa saling berkumpul dan membentuk gumpalan yang besar. Titik-titik air itu pun jatuh ke bumi sebagai hujan.2. Paragraf tersebut termasuk dalam teks​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

teks eksplanasi

Penjelasan:

karena teks tersebut menjelaskan tentang sebuah fenomena dan proses terjadinya sesuatu bedasarkan fakta,

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh thursinah86gmailcom dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 26 Jul 23