BUATLAH RINGKASANNYA, ngasal? report Menjelang akhir tahun 2018,curah hujan di sebagian

Berikut ini adalah pertanyaan dari xyjjovanca pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

BUATLAH RINGKASANNYA, ngasal? reportMenjelang akhir tahun 2018,curah hujan di sebagian wilayah di Jawa Tengah mulai meningiat.
Namun, berbeda halnya dengan yang dirasakan oleh warga di Kabupaten Rembang. Curah hujan di daerah paling timur Provinsi jawa Tengah tersebut masih sangat minim. Daerah tersebut sudah enam bulan tidak diguyur hujan. AkibatNya, para warga masih terkena dampak musim kemarau.
kemarau panjang yang melanda wilayah kecamatan sulang, khususnya didesa pranti,mengakibatkan sumur sumur warga mengering dan air sungai disekitar desa tidak lagi mengalir.
ditambah dengan kondisi geografis desa pranti, menjadikan wilayah ini sebagai salahsatu desa langganan kekeringan. Menurut pihak desa, mereka telah berupaya membuat sumur bor dengan kedalaman 50 meter, tetapi tetap saja air tidak keluar dari sumur bor tersebut.
Beberapa warga Desa Pranti mengatakan bahwa hujan sudah turun, tetapi intensitasnya ringan sehingga belum dapat mengisi sumur-sumur warga kembali. Dampak musim kemarau hingga saat ini masih dirasakan warganya, terutama dengan ketersediaan air bersih untuk kebutuhan harian. Akibatnya, untuk mengakses air bersih warga sangat mengandalkan bantuan dari pemerintah setempat ataupun pihak lain yang ikut membantu. Pada saat musim kemarau, antrean ratusan jeriken, ember, dan wadah pengangkut air lainnya menjadi pemandangan yang lumrah di desa ini.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Di Desa Pranti, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah, musim kemarau berlangsung enam bulan dan menyebabkan sumur-sumur warga kering dan air sungai tidak mengalir. Meskipun pihak desa berupaya membuat sumur bor, air masih belum keluar. Hujan sudah turun, namun intensitasnya ringan sehingga belum mengisi sumur-sumur warga. Ketersediaan air bersih masih menjadi masalah bagi warga dan mereka harus tergantung pada bantuan pemerintah atau pihak lain. Antrean jeriken, ember, dan wadah pengangkut air lainnya biasa terlihat saat musim kemarau.

Penjelasan:

jadikan jawaban terbaik ya

Terimakasih :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh brainly3082 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 29 Apr 23