Berikut ini adalah pertanyaan dari Itang181 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Nh. Dini, seorang sastrawan yang memiliki nama lengkap Nurhayati Sri Hardini Siti Nukatin, lahir tanggal 29 Februari 1936 di Semarang, Jawa Tengah. Sebagai sastrawan, Nh.Dini menulis berbagai genre sastra, yaitu puisi, drama, cerita pendek, dan novel. Akan tetapi ia lebih terkenal sebagai novelis yang kebanyakan karyanya mempergunakan latar negara-negara luar Indonesia. Beberapa karya Nh.Dini, baik yang berbentuk puisi, kumpulan cerita pendek, maupun novel antara lain puisi Bagi Seorang jang Menerima; Penggalan; dan Kematian. Adapun yang berbentuk novel, antara lain Hati jang Damai; Pada Sebuah Kapal; La Barka, dan lainnya.Nh. Dini merupakan tokoh dalam bidang . . . .
(2.5 Poin)
ekonomi
sastra
politik
kebudayaan
pendidikan
(2.5 Poin)
ekonomi
sastra
politik
kebudayaan
pendidikan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
B. SASTRA
Penjelasan:
SEMOGA MEMBANTU
#ROADTOJENIUS
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yosuathesty dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 27 Aug 23