buatlah sebuah paragraf nonfiksi tentang semangat gotong royong yang terdapat

Berikut ini adalah pertanyaan dari balqishaldesta pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

buatlah sebuah paragraf nonfiksi tentang semangat gotong royong yang terdapat didaerah tempat tinggal mu​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Di hari minggu, desa wanacala melaksanakan gotong royong untuk membersihkan area lingkungan sekitar.

Hal ini dilakukan sebagai upaya untuk mencegah banjir sebab telah memasuki musim hujan.

Kegiatan gotong royong diikuti oleh hampir seluruh warga. Mulai dari anak-anak, para pemuda, hingga orang tua.

Saya mendapat tugas untuk membantu menghilangkan sampah yang menyumbat selokan dan parit.

Saya bersama anak-anak lain melaksanakan tugas tersebut dengan sukacita dan penuh dengan tanggung jawab.

Setelah melakukan pembersihan, kegiatan tersebut ditutup dengan penanaman pohon di sekitar wilayah desa tersebut.

Kepala desa pun memimpin langsung kegiatan penanaman pohon yang diikuti oleh beberapa warga.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sdelawati1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Feb 23