teknologi artinya adalah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nawi15 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Teknologi artinya adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Apa yang dimaksud dengan teknologi?

Teknologi adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari tentang keterampilan dalam menciptakan alat untuk membantu menyelesaikan berbagai permasalahan dan pekerjaan manusia sehari-hari.

Pembahasan

Pengertian teknologi menurut beberapa ahli:

  • Iskandar Alisyahbana

Pengertian teknologi adalah cara melakukan sesuatu untuk memenuhi kebutuhan manusia dengan bantuan alat dan akal, sehingga seakan-akan memperkuat untuk lebih ampuh anggota tubuh, pancaindra, dan otak manusia.

  • Manuel Castells

Pengertian teknologi adalah suatu alat untuk prosedur penerapan pengetahuan ilmiah untuk pekerjaan tertentu dalam kondisi yang dapat memungkinkan pengulangan.

Jenis-jenis teknologi

  • Teknologi informasi

adalah suatu teknologi yang dapat membantu manusia dalam menyampaikan informasi kepada orang yang lain dalam waktu yang cepat.

Contoh: televisi

  • Teknologi Transportasi

adalah suatu teknologi yang membantu manusia untuk berpindah tempat (transportasi) dari suatu lokasi ke lokasi lainnya dalam waktu yang cepat.

Contoh: kereta listrik, mobil, pesawat.

  • Teknologi Pendidikan

adalah teknologi yang berhubungan dengan dunia pendidikan dimana alat teknologi tersebut, dapat membantu jalanya pendidikan.

Contoh: peralatan laboratorium

 

Pelajari lebih lanjut

1. Apa arti teknologiapa arti teknologi informasiapa arti teknologi komunikasi yomemimo.com/tugas/22611397

2. Apa arti dari teknologi? yomemimo.com/tugas/18079674

3. Apa arti teknologi ? yomemimo.com/tugas/445669

----------------------------

Detil jawaban

Kelas: 10

Mapel: TIK

Bab: Bab 2 - Fungsi dan Operasi Kerja Berbagai Peralatan Teknologi Informasi dan Komunikasi

Kode: 10.11.2

#TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zhella2108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 18 Jun 19