Sebutkan contoh konjungsi kalimat majemuk setara

Berikut ini adalah pertanyaan dari fitriatunnaimah123 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan contoh konjungsi kalimat majemuk setara

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kalimat majemuk setara penguatan

1. Pemuda itu rajin bekerja bahkan ia merupakan tulang punggung keluarganya. 2. Ayu sangat pandai dalam pelajaran bahasa bahkan ia menguasai tujuh macam bahasa. 3. Jangan keluar malam-malam, terlebih lagi hari sedang hujan deras.

Penjelasan:

maaf kalau salah

terimakasih

Jawaban:Kalimat majemuk setara penguatan1. Pemuda itu rajin bekerja bahkan ia merupakan tulang punggung keluarganya. 2. Ayu sangat pandai dalam pelajaran bahasa bahkan ia menguasai tujuh macam bahasa. 3. Jangan keluar malam-malam, terlebih lagi hari sedang hujan deras.Penjelasan:maaf kalau salahterimakasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh haifainayahnurislam dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 20 Nov 22