(1) Pemerintah telah banyak mengalokasikan dana untuk pengadaan mesin pengering

Berikut ini adalah pertanyaan dari felix096 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

(1) Pemerintah telah banyak mengalokasikan dana untuk pengadaan mesin pengering gabah. (2) Ke depannya, mesin pengering gabah ini mampu menaikkan daya tawar petani di hadapan Bulog maupun pedagang lainnya. (3) Oleh karena itu, pemerintah harus senantiasa memperhatikan nasib petani. (4) Bukan hanya sekedar janji tanpa tindakan lalu berani mengklaim telah memperhatikan petani. 3. Kalimat yang merupakan fakta, terdapat pada nomor … beserta alsannya!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Q: Kalimat yang merupakan fakta, terdapat pada nomor … beserta alsannya!​

Jawaban:

Kalimat yang merupakan fakta terdapat pada nomor 1, yaitu "Pemerintah telah banyak mengalokasikan dana untuk pengadaan mesin pengering gabah".

Alasan:

Karena pernyataan tersebut merupakan sebuah pernyataan yang dapat diverifikasi kebenarannya.

Hal ini dapat dilakukan dengan mencari data atau informasi yang memperlihatkan bahwa pemerintah benar-benar telah mengalokasikan dana untuk pengadaan mesin pengering gabah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Sg7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Aug 23