Berikut ini adalah pertanyaan dari astadhyawanprasrayam pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Pliss jawab gua kasih 100 poin
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Pantun Jenaka
Pagi-pagi makan kuaci
Jangan dimakan dengan kulitnya
Bagaimana pula kau ini
Satu tambah satu masa tak bisa
2. Pantun Nasehat
Ayahku seorang petani
Punya sawah punya ladang
Mari belajar hari ini
Agar masa depan lebih gemilang
3. Pantun teka-teki
Laki-laki bertopi baret
Gantengnya seperti bunga mekar
Putih-putih duduk berderet
Di luar tebing di dalam pagar?
°Jawabannya adalah gigi.°
4. Pantun Agama
Kalau sudah duduk berdamai
Jangan lagi diajak perang
Kalau sunnah sudah dipakai
Jangan lagi dibuang-buang
5. Pantun anak muda
Bapak dan adik membawa benang
Benang putih ujungnya basah
Teman baik datang di saat senang
Teman sejati datang di kala susah.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SugengCold dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 23 Mar 23