1. Apa yang disebut reklame? 2. Bagaimana penyampaian reklame agar

Berikut ini adalah pertanyaan dari Jihanaulia24 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Apa yang disebut reklame?2. Bagaimana penyampaian reklame agar dapat menarik perhatian pembaca?
3. Tuliskan tiga contoh reklame visual!
4. Apakah yang dimaksud dengan reklame luar ruangan dan dalam ruangan?
5. Di manakah biasanya kita dapat menemukan reklame visual indoor?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Reklame adalah benda, alat, perbuatan, atau media yang bentuk dan corak ragamnya dirancang untuk tujuan komersial memperkenalkan, menganjurkan, mempromosikan, atau menarik perhatian umum terhadap sesuatu.

2. - Penggunaan kalimat yang singkat dan efektif sehingga isi dari reklame bisa diserap dengan cepat.

- Penerapan ukuran dari isi reklame yang tepat sehingga memudahkan pembaca untuk membaca keseluruhan isi.

- Menggunakan bahasa yang mudah dimengerti oleh pembaca.

3. Contoh Reklame Media Visual

- Baliho. ...

- Billboard. ...

- Spanduk. ...

- Poster. ...

- Brosur. ...

- Katalog.

4. Reklame Dalam Ruangan atau indoor, ialah jenis reklame yang ditempatkan di dalam sebuah ruangan dengan ukuran yang kecil atau sedang. Bahan pada reklame indoor tidak harus tahan matahari aatupun tahan air. Reklame Luar Ruangan atau Outdoor, ialah jenis reklame yang ditempatkan di luar ruangan dengan ukuran yang besar.

5. Di pinggir jalan raya pada gedung maupun di mall.

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rcantika513 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jun 23