SEBUTKAN 4 NON Departemen DENGAN MENTRINYA SESUAI HASIL PPKI 2?.CEPAT

Berikut ini adalah pertanyaan dari echopak50 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

SEBUTKAN 4 NON Departemen DENGAN MENTRINYA SESUAI HASIL PPKI 2?.CEPAT GUA LAGI BUTUH KALAU DEPARTEMEN BUKAN NON DEPARTEMEN GUA LAPORIN JAWABAN LU ANJG ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Hasil sidang PPKI ke-II, di samping mencetuskan pembagian provinsi dan pemilihan gubernur pertama, dalam sidang PPKI juga membahas pembentukan kabinet yang pertama. Sebelum sidang PPKI secara resmi dimulai, Sukarno sempat meminta Ahmad Subardjo membentuk panitia kecil lainnya yang bertugas membuat usulan daftar departemen tanpa personalia. Usulan Ahmad Subardjo kemudian disetujui anggota sidang dan menghasilkan 12 departemen dalam sebuah kabinet presidensial. Berikut ini adalah 12 Departemen dan 4 kementrian negara untuk membantu presiden, yaitu.

Departemen Dalam Negeri : Wiranata Kusumah.

Departemen Luar Negeri : Ahmad Subardjo.

Departemen Kehakiman : Dr. Soepomo.

Departemen Keuangan : A.A Maramis.

Departemen Kemakmuran : Ir. Surachman Tjokrodisuryo.

Departemen Pengajaran : Ki Hajar Dewantara.

Departemen Penerangan : Amir Syarifudin.

Departemen Sosial : Iwa Kusumasumantri.

Departemen Pertahanan : Supriyadi.

Departemen Kesehatan : Boentaran Martoatmodjo.

Departemen Perhubungan : Abikusno Tjokrosujoso.

Departemen Pekerjaan Umum : Abikusno Tjokrosujoso.

Menteri Negara : Wachid Hasyim.

Menteri Negara : R.M Sartono.

Menteri Negara : M. Amir.

Menteri Negara : R. Otto Iskandardinata.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yadibanjar665 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 18 May 22