Alat ukur jumlah zat

Berikut ini adalah pertanyaan dari Jesca07 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Alat ukur jumlah zat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kelas:XII
Mata pelajaran: Kimia
Materi:  Molaritas

KataKunci: Massa Molar

 

Sayaakan mencoba menjawab pertanyaan ini dengan dua jawaban:

Jawaban pendek:

Alat ukur jumlah tidakada yang mengukur jumlah zat langsung, melainkan jumlah zat ataumolaritas diukur secara tidak langsung dengan menggunakan massa zat dan massamolar zat tersebut, atau dengan menggunakan konsentrasi zat dalam larutan.

 

Jawabanpanjang:

 

Jumlahzat dinyatakan dalam mol, di mana satu mol adalah jumlah zat sebanayk 6,022 x1023 partikel zat tersebut (bilangan Avogadro). Namun tidak ada alatkhusus yang langsung bisa mengukur berapa mol suatu zat atau berapa jumlahpartikel dari zat itu.

 

Untukmengukur jumlah zat tersebut, kita harus melakukan pendekatan tidak langsung.

 

Salahsatu cara adalah dengan menggunakan massa molar. Massa molaradalah massa unsur kimia tertentu atau senyawa kimia (dalam satuan gram) dibagidengan jumlah zat (mol). Massa molar senyawa dapat dihitung dengan menjumlahkanmassa relatif dari atom-atom penyusunnya.

 

Contohnyaemas murni memiliki massa molar 196 gram per mol. Bila kita memiliki suatubatangan emas 24 karat (murni) dengan berat 10 gram maka jumlah zat emas dalambatangan tersebut adalah:

 

n =m/M

   = 10/196

   = 0,05 mol

 

Caralainya adalah dengan menghitung konsentrasi larutan. Dari konsentrasi larutankita akan mendapatkan massa zat terlarut dan kemudian kita akan bisa menghitungjumlah zat terlarut.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh diahviolin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 27 Oct 16