Berikut ini adalah pertanyaan dari ayuyulistia255 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban: Pantun kiasan
Penjelasan:
Hai ayu, kakak bantu jawab pertanyaan kamu ya.
Pantun kiasan merupakan pantun yang didalamnya berisi ibarat. yaitu yang mengkiaskan sesuatu dengan sesuatu lain.
isi dari pantun jenis ini tidak memiliki makna sesungguhnya melainkan makna yang bersifat konotasi. pantun kiasan biasanya juga berisi peribahasa.
Pantun kiasan umumnya digunakan untuk menyampaikan nasehat yang berhubungan dengan kehidupan sehari-hari masyarakat atau digunakan untuk mengkritik secara halus.
Jadikan jawaban yang terbaik ya. Selamat belajar.
Terima kasih.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh afiaputri01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 27 Feb 23