21. Anto malas belajar. Setiap akan ulangan, ia berpura-pura belajar.

Berikut ini adalah pertanyaan dari dzakkiyahulya pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

21. Anto malas belajar. Setiap akan ulangan, ia berpura-pura belajar. Saat diminta belajar oleh orang tuanya, ia mengatakan sudah belajar. Ketika ujian tiba, nilai Anto paling jelek di kelas. Anto malu, ia pun menyesal. Namun ..., penyesalan Anto hanya sia-sia. Peribahasa yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah ...A. nasi tersaji di lutut
B. nasi habis, budi bersua
C. nasi sudah menjadi bubur
D. nasi sama ditanak, kerak dimakan seorang​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c. nasi sudah menjadi bubur

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nabilachannel035 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 13 Apr 22