contoh pidato tentang berbakti kepada kedua orang tua singkat​

Berikut ini adalah pertanyaan dari makannasi1598 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Contoh pidato tentang berbakti kepada kedua orang tua singkat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Teman-teman yang saya muliakan, izinkan saya untuk memberikan risalah singkat pentingnya hormat pada orang tua.

Dalam semua agama, menghormati orang tua hukumnya adalah wajib karena mereka telah berjasa untuk kehidupan untuk kita semua di sini.,

Menghormati orang tua bukan hanya sekadar patuh terhadap perintah, namun juga memberikan rasa bangga sebagai  penghargaan.

Rasa bangga bukan hal yang sulit, bahkan kamu dengan belajar yang baik sudah menghormati orang tua.

Sebab, orang tua kamu semua telah memberikan pendidikan layak sehingga tak boleh kamu sia-siakan.

Pada kesempatan kali ini, kita tidak hanya diajarkan untuk berbakti dan menghormati orang tua saja namun juga cara mendoakannya.

Pengorbanan dan kerja keras mereka sangatlah wajib dihargai, bahkan sudah menjadi perintah jelas.

Oleh sebab itu, mari kita semua mendoakan orang tua supaya senantiasa dalam keadaan baik.

Turuti perintah dan nasihatnya, serta jauhi larangannya sehingga kita menjadi anak yang berbakti pada orang tua.

Akhir kata, Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ridhoanugrah414 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 04 May 23