Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor 1-5! Kelinci adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari sayalingga99 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor 1-5! Kelinci adalah hewan mamalia dari Family Leporidae, yang dapat kita temukan di berbagai negara. Kelinci terkenal dengan bentuk dan tingkahnya yang lucu. Pada mulanya, hewan ini merupakan hewan liar yang tersebar di Benua Afrika. Berdasarkan jenisnya, kelinci dibedakan ke dalam dua katagori, yaitu kelinci liar dan kelinci peliharaan. Sementara berdasarkan jenis bulunya, kelinci dibedakan ke dalam dua jenis, yaitu kelinci dengan bulu pendek dan kelinci dengan bulu panjang atau lebat. Selain dijadikan sebagai hewan peliharaan, beberapa jenis kelinci, seperti kelinci dengan bulu pendek biasanya dijadikan sebagai bahan konsumsi. Daging kelinci yang gurih dan empuk menjadikan kelinci menjadi makanan favorit di kalangan masyarakat, terutama mereka pecinta daging. Selain memiliki rasa yang nikmat, daging kelinci dipercaya memiliki berbagai khasiat, seperti mengobati asma, liver, radang tenggorokan, serta asam urat.1. apakah teks tersebut termasuk dalam teks laporan hasil observasi? berikan alasannya!

2.apa gagasan utama pada paragraf kedua

3.tuliskan informasi yang kamu dapatkan dari teks tersebut.!

4.apakah dalam teks tersebut terdapat penggunaan istilah?

5.pada kalimat pertama paragraf kedua terdapat kata yang tidak baku, coba tuliskan kata tersebut dan perbaikilah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. ya, karna objek yang dituliskan tunggal dan merupaka hasil penelitian yang sudah terbukti kebenarannya

2.macam" dan jenis kelinci

5.kelinci dibedakan dalam dua ketegori seharusnya kelinci dibedakan dalam dua jenis

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh amiefatika dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Mar 23