Berikut ini adalah pertanyaan dari SiManisygy pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Kalimat tanggapan nya adalah sebagai berikut :
1. kita tidak boleh membedakan suku agama ras dan budaya Indonesia, karena itu semua adalah karya leluhur kita, keyakinan kita, asal daerah kita dan lain-lain sebagai nya.
2. keragaman yg ada di Indonesia adalah keberagaman kita sendiri. karena kita berada di satu tempat tetapi berbeda daerah. seperti yg dikatakan oleh garuda Pancasila. " berbeda beda tetapi tetap satu "
maaf jika ada kesalahan dalam penyampaian Jawaban saya Terima kasih
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mosespasaribu67 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 06 Aug 23