13. Paragraf berikut dengan saksama! Air merupakan sumber daya alam

Berikut ini adalah pertanyaan dari syakirah36 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

13. Paragraf berikut dengan saksama!Air merupakan sumber daya alam yang penting bagi manusia. Air berfungsi untuk mentransportasi vitamin, mineral dan zat gizi lainnya ke seluruh tubuh. Kestabilan suhu tubuh akan diperngaruhi oleh air, karena air merupakan pelumas jaringan tubuh sekaligus bantalan sendi-sendi, tulang, dan otot. Mengkonsumsi air secara cukup dapat memperbaiki kemampuan hati untuk memecah dan melepas lemak, meningkatkan fungsi hormon, serta mengurangi rasa lapar. Oleb sebab itu, kita harus minum air yang cukup setiap hari. Informasi penting teks tersebut yaitu
a. pentingnya penghematan air
b. pencegahan krisis air bersi
c. peran air bagi tubuh manusia
d. air menjadikan manusia sehat ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

C. Peran air bagi tubuh manusia.

Pembahasan

Paragraf tersebut membahas mengenai manfaat air bagi tubuh manusia.

Oleh karena itu, keseluruhan isi paragraf berkaitan dengan peran air bagi tubuh manusia. Sehingga, informasi yang penting dalam teks tersebut adalah pilihan C, yakni peran air bagi tubuh manusia.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KawaiiChibi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 08 Jul 23