7. Salah satu bentuk keterbukaan masyarakat Indonesia yang beragam

Berikut ini adalah pertanyaan dari arifghoutfan pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

7. Salah satu bentuk keterbukaan masyarakat Indonesia yang beragam adalah....... ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Keterbukaan terhadap budaya asing

Penjelasan:

Masyarakat Indonesia memiliki sikap keterbukaan, salah satunya keterbukaan terhadap budaya asing.

Masyarakat yang menerima kebudayaan asing dan penduduk asing tinggal di Indonesia, sehingga menimbulkan berbagai ras yang berbeda

Pada dasarnya keberagaman ras yang ada di Indonesia disebabkan karena letak Indonesia yang berada di persilangan beberapa negara, sehingga mengakibatkan perkawinan campuran suku.

Semoga membantu

Tetap semangat belajar!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SriPujiyantoMSi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Mar 23