inti pidato tentang mesyawarah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari pengaronsatu651 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Inti pidato tentang mesyawarah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hadirin sekalian, musyawarah merupakan hal yang harus kita lakukan saat memecahkan suatu masalah bersama. Dengan bermusyawarah, kita akan mengahsilkan hasil yang mufakat dan menguntungkan semua pihak.

Musyawarah dapat kita terapkan di mana saja. Salah satunya dalam kehidupan bermasyarakat kita di desa ini. Contoh penerapan musyawarah ialah saat memutuskan cara menangani banjir yang terjadi setelah hujan deras. Kita bisa membahas masalah ini bersama, agar mendapatkan solusi yang terbaik. Musyawarah juga harus kita ajarkan kepada anak-anak kita mulai kecil. Caranya dengan mengajak mereka membahas masalah yang ada di rumah, agar bisa dicari solusinya bersama-sama. Jika anak-anak kita sudah kita ajarkan sejak kecil, mereka akan bijak dalam menghadapi suatu masalah nantinya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bantujawab0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 03 Jun 23