cara Air berperan dalam proses pencernaan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari keishamaheswari04 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Cara Air berperan dalam proses pencernaan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:Air melarutkan zat-zat gizi lainnya dan membantu proses pencernaan makanan. Karena air merupakan zat anorganik, air tidak dicerna. Air dengan cepat melewati usus halus dan sebagian besar diserap kemudian turut berfungsi sebagai salah satu komponen mukus agar sisa zat makanan dapat keluar sebagai feses.

Penjelasan:gitu aja sih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh davin187 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 11 Aug 23