Bagaimana cara kerja organ peredaran darah manusia~JENIS ORGAN-JANTUNG-PEMBULUH DARA-PARU-PARUMapel:ipa​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nadiracansindo pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Bagaimana cara kerja organ peredaran darah manusia~JENIS ORGAN
-JANTUNG
-PEMBULUH DARA
-PARU-PARU



Mapel:ipa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

jantung:

Menerima darah yang belum terisi oksigen serta mengandung limbah dan karbon dioksida, lalu memompanya ke paru-paru untuk dibersihkan dan diisi oksigen. Memompa darah yang telah terisi oksigen ke bagian tubuh lain.

pembuluh darah:

Cara kerjanya dengan memompa darah dari ventrikel kanan. Darah yang memiliki kadar oksigen rendah dipompa menuju arteri pulmonalis. Lalu, aliran darah akan bercabang menuju arteri dan kapiler yang lebih kecil. Di sini, karbondioksida dilepaskan dari darah ke dalam vesikel paru, dan oksigen segar masuk ke aliran darah.

paru paru:

Paru-paru mengambil oksigen dari udara yang dihirup kemudian masuk ke aliran darah dan didistribusikan ke seluruh bagian sel, ketika sel bekerja maka dihasilkan gas buangan berupa karbon dioksida dilepaskan melalui aliran darah.

Penjelasan:

jawaban tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yzeawo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 Jan 23