Berikut ini adalah pertanyaan dari Daverosj pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
Simpelnya seperti ini,
1. Pernyataan Umum / Klasifikasi
Gambaran awal atau definisi dari objek yang ingin kamu sampaikan secara garis besar (atau secara umum)
2. Deskripsi Bagian
Di tahap ini, kamu mulai menceritakan lebih mendetail bagian-bagian dari isi teksnya.
3. Kesimpulan Teks Laporan Hasil Observasi
Tahap ini, adalah tahap akhir dari pembahasan yang kamu bawa. Tahap ini bisa kamu isi dengan pengulangan pembahasan topik secara lebih rinci.
Seperti itu perbedaannya, kalau sudah mengerti jangan lupa jadikan jawaban kakak yang terbaik ya~ Terima kasih! :)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Alphanumeren dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 04 Mar 23