apa keterangan singkat perjanjian renville

Berikut ini adalah pertanyaan dari gracielleellena0112 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa keterangan singkat perjanjian renvilleroem royen
linggar jati
konferensi meja bundar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Perjanjian antara Indonesia dengan Belanda yang terjadi pada tanggal 8 Desember 1947 sampai 17 Januari 1948 di atas geladak kapal perang Amerika Serikat sebagai tempat netral USS Renville, yang berlabuh di Jakarta.

2. Penghentian kegiatan perang Indonesia dan Belanda serta penyerahan kedaulatan secara utuh dari pemerintah Belanda kepada Indonesia Dilaksanakan pada 14 April 1949 dan disepakati pada 7 Mei 1949.

3. Suatu perundingan antara Indonesia dan Belanda di Linggarjati, Jawa Barat. Perundingan tersebut menghasilkan persetujuan mengenai status kemerdekaan Indonesia. Perundingan dilakukan pada 11-15 November 1946 dan ditandatangani secara sah oleh kedua negara pada 25 Maret 1947.]

4. Belanda mengakui Indonesia sebagai Republik Indonesia Serikat (RIS). Indonesia menjadi sebuah negara yang berdaulat dan merdeka. RIS terdiri dari 15 negara bagian yang dibentuk Belanda. Status Irian Barat diselesaikan dalam waktu satu tahun setelah pengakuan kedaulatan.

Semoga Membantu!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hazeljulian22 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 21 May 23