apa saja langkah yang dapat dilakukan untuk mengali informasi teks

Berikut ini adalah pertanyaan dari muhammadrifky6048 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

apa saja langkah yang dapat dilakukan untuk mengali informasi teks dental membuat pertanyaan yang berhubungan dengan isi teks?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Contoh pertanyaan untuk menggali informasi teks bacaan yaitu :

1

Apa peristiwanya ?

2 Siapa yang mengalami peristiwa

itu ?

3 Dimana terjadinya peristiwa itu ?

4 Kapan terjadinya peristiwa itu ?

5 Mengapa peristiwa itu terjadi?

6 Bagaimana proses peristiwanya ?

Langkah-langkah menentukan pertanyaan atau jawaban sesuai isi teks:

1 Bacalah dengan cermat kutipan teks

2 Pahamilah isi teks dengan benar 3 Tentukan pertanyaan atau jawaban sesuai dengan isi teks

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh canissanaomibernadet dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 26 Feb 23