Berikut ini adalah pertanyaan dari liaa87890 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Paragraf 1: Kampung Baru terletak di Jawa Tengah, dekat Gunung Lawu. Udara di sana segar karena banyak pepohonan. Warga Kampung Baru menanam pohon di lahan rumah dan di tepi jalan. Untuk menuju ke Kampung Baru, bisa menggunakan ojek atau kendaraan pribadi.
Paragraf 2: Yuna tinggal di Kampung Baru dan senang membantu ibunya berkebun. Dia juga sering mengikuti kegiatan di Kampung Baru. Sebulan sekali, warga bekerja bakti membersihkan sampah di selokan, balai warga, dan tempat sampah umum serta merapikan pepohonan di tempat umum.
Paragraf 3: Kampung Baru merupakan kampung sehat karena tidak terlihat tumpukan sampah dan tidak tercium bau tidak sedap. Tidak ada warga yang membuang sampah di sungai. Warga aktif mengolah sampah dapur dan daun kering menjadi kompos untuk memelihara tanaman. Kampung Baru merupakan contoh kepedulian terhadap lingkungan serta hidup bersih dan sehat di permukimannya sendiri.
Rangkuman: Kampung Baru adalah sebuah perkampungan di Jawa Tengah dekat Gunung Lawu dengan udara yang segar karena banyak pepohonan. Warganya aktif bekerja bakti membersihkan sampah dan merapikan pepohonan di tempat umum. Kampung Baru merupakan kampung sehat karena tidak ada tumpukan sampah, tidak tercium bau tidak sedap, dan tidak ada warga yang membuang sampah di sungai. Warga Kampung Baru juga aktif mengolah sampah dapur dan daun kering menjadi kompos untuk memelihara tanaman. Kampung Baru menjadi inspirasi bagi kampung lain untuk mencontoh kepedulian terhadap lingkungan serta hidup bersih dan sehat di permukimannya sendiri.
Penjelasan:
tolong bantu dijadikan jawaban tercerdas
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ritmon1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 01 Apr 23