Berikut ini adalah pertanyaan dari tafiamulus pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Lina melakukan kesalahan karena merusakkan pakaian kesayangan kakaknya. la tidak sengaja menyobeknya karena tersangkut ketika diangkat dari jemuran. Kakaknya pun marah sehingga Lina tidak berani mengaku. la berbohong dengan bilang tidak tahu apapun. Tokoh tambahan dalam cerita tersebut memiliki watak ....a. pembohong
c. penakut
b. pemarah
d. jujur
c. penakut
b. pemarah
d. jujur
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
B. Pemarah
Penjelasan:
Arti dari kata Pemarah adalah orang yang lekas/mudah marah.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DARK1227 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 06 Jun 23