Berikut ini adalah pertanyaan dari mulyadibima85 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Perhatikan penggunaan kosakata baku dan kalimat efektif pada tulisanmu.
Pada PLTA, air sungai/waduk masuk melewati pintu yang diatur dengan katup pengaman menuju tangki pengaman tekanan.
Kemudian air dari pesat menuju ke turbin melalui katup pengatur tekanan agar tekanan air lebih besar.
Karena tekanan air tersebut, turbin akan bergerak sehingga generator menghasilkan listrik.
Listrik dari PLTA, kemudian dinaikkan oleh transformator lalu mengalir menuju sistem transmisi.
Melalui sistem transmisi, listrik disalurkan menuju ke gardu induk di berbagai wilayah.
Setelah tegangan listrik diturunkan, listrik kemudian disalurkan ke gardu distribusi untuk diturunkan tegangannya menjadi 220 v.
Tegangan ini kemudian disalurkan menuju ke rumah-rumahwarga
Penjelasan:
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh masyfaahlathifa25 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 08 Feb 23