benda benda penghasil panas, seperti kompor dan oven sangat bermanfaat

Berikut ini adalah pertanyaan dari aikosamaira278 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Benda benda penghasil panas, seperti kompor dan oven sangat bermanfaat untuk memasak atau sekedar memanaskan makanan. dengan adanya panas dari alat alat tersebut, makanan menjadi makan sehingga dapat di makan. selain itu, panas yang di hasilkan alat-alat tersebut juga dapat mematikan kuman kuman yang terkandung dalam makanan mentah. Namun ternyata, memasak atau memanaskan makanan dalam waktu lama tidak baik dan dapat mengganggu kesehatan. berdasarkan penelitian lembanga pengawasan makanan di Inggris FSA, makanan bertepung yang kaya akan karbohidrat, seperti roti, kentang, ubi, dan sayuran berbatang renyah, sebaiknya tidak dimasak dalam suhu tinggi dan dalam jangka waktu lama. jika dipanaskan atau dimasak terlalu lama, bahan masakan tersebut justru akan menghasilkan zat zat beracun bagi tubuh. zat zat tersebut muncul saat bahan makanan tersebut dimasak pada suhu di atas 120°C. zat beracun tersebut dapat muncul melalui berbagai macam proses memasak atau memanaskan makanan, seperti memanggang, menggoreng, serta membakar dalam suhu tinggi. zat zat beracun hasil memasak dengan suhu tinggi dalam jangka waktu lama sangat berbahaya bagi kesehatan tubuh. zat zat tersebut dianggap sebagai salah satu penyebab penyakit kanker. untuk menghindari dampak tersebut, sebaiknya saat memasak, khususnya bahan masakan bertepung, menggunakan suhu yang tidak terlalu tinggi dalam jangka waktu singkat.1. tuliskan lima pertanyaan dan jawaban berdasarkan teks berikut!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Apa saja contoh benda penghasil panas?

2. Apakah memasak makanan dalam waktu lama dapat menggangu kesehatan?

3. Apa saja contoh makanan bertepung yang kaya akan karbohidrat?

4. Apa manfaat kompor dan oven?

5. Apa penyebab dari zat-zat beracun?

Penjelasan:

semoga bermanfaat <3

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh graciawardhana96 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jun 23