Dalam globalisasi yang merambah bidang budaya, masyarakat harus selektif memilih

Berikut ini adalah pertanyaan dari irfandigmailcom3622 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dalam globalisasi yang merambah bidang budaya, masyarakat harus selektif memilih budaya dari luar dengan mengambil kebudayaan-kebudayaan yang sesuai dengan kebudayaan lokal. Budaya lokal harus diangkat agar tidak tergerus dan hilang akibat globalisasi. Cara yang dapat dilakukan untuk menghadapi globalisasi di bidang budaya yaitu

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Adapun cara yang dapat dilakukan untuk menghadapi globalisasi di bidang budaya adalah: Menyaring setiap budaya asing yang masuk ke Indonesia untuk kemudian diadaptasi dan digunakan bersama-sama. Mempromosikan budaya asli Indonesia ke kancah internasional untuk menumbuhkan rasa cinta budaya Indonesia.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aryasaladdinprasanto dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Mar 23