Berikut ini adalah pertanyaan dari vivoy4384 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
paragraf 1 : Kampung Wonorejo, Arso Timur,
Papua adalah salah satu kampung
transmigran.
paragraf 2 : Mereka suka bermain bersama dan
sering menghabiskan waktu di rumah
satu sama lain.
paragraf 3 : Meskipun berbeda suku,
kebersamaan begitu kental terlihat
dalam keseharian mereka.
paragraf 4 : Semua warga di Kampung Wonorejo
hidup rukun.
paragraf 5 : Potret Kampung Wonorejo, Arso
Timur, menunjukkan kepada kita
tentang kerukunan dan keimanan.
Penjelasan:
Kalimat utama atau yang biasanya disebut dengan gagasan utama / gagasan pokok / ide pokok adalah ide atau hasil pemikiran utama dalam pemikiran sebuah paragraf, singkatnya kalimat utama ialah inti atau pokok dari suatu bacaan. Gagasan pokok biasanya bersifat umum atau merupakan topik besar yang sedang di bahas dalam suatu paragraf. Gagasan pokok dapat terletak di awal paragraf ( deduktif ) atau di akhir paragraf ( induktif ). dalam satu paragraf biasanya hanya terdapat satu gagasan pokok kemudian dikembangkan menjadi beberapa kalimat yang biasa disebut dengan kalimat pendukung / penjelas.
terimakasih telah menyimak sampai akhir. semoga dapat membantu kalian semua :)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zavirarosya19 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 17 Jun 23