Dalam menghadapi perubahan dan kompleksitas struktur organisasi perusahaan semakin membutuhkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari princess1543 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Dalam menghadapi perubahan dan kompleksitas struktur organisasi perusahaan semakin membutuhkan manajemen ilmiah. Menurut Anda, bagaimana proses perkembangan dari manajemen ilmiah?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dalam menghadapi perubahan dan kompleksitas perusahaan justru bukan hanya dibutuhkan manajemen ilmiah namun juga manajemen modern yang lebih humanis, berimbang dan dapat diaplikasikan di berbagai jenis industri.

Perkembangan proses manajemen ilmiah dibagi dalam lima bagian yaitu:

  1. Pengenalan konsep
  2. Pengembangan teori
  3. Penerapan konsep
  4. Evaluasi dan kritik terhadap konsep
  5. Pengembangan menuju manajemen modern

Pembahasan

Konsep manajemen ilmiah pertama kali dikemukan oleh Frederick Winslow Taylor diabad ke 20. Konsep manajemen ini mengutamakan data lapangan dan metode ilmiah dalam pengambilan keputusan. Namun dalam perkembangannya, jenis manajemen ini kurang cocok untuk industri yang mengandalkan kreatifitas dan dinamika ide. Manajemen ilmiah lebih cocok digunakan untuk pekerjaan yang monoton, teknis dan minim interaksi dengan manusia seperti industri manufaktur dimana produktivitas atau efisiensi lebih mudah dipantau oleh alat namun kurang bisa menggali hal-hal yang . Pada akhirnya, manajemen ilmiah perlu dimodifikasi menjadi manajemen modern yang lebih adaptif terhadap perkembangan dunia usaha.

Pelajari lebih lanjut tentang manajemen ilmiah pada link berikut ini

yomemimo.com/tugas/17690087

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MRWAR dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 26 Jul 23