3 Kemukakan dampak salah komunikasi (miscommunication) terhadap penyelenggaraan pemerintahan? Jelaskan

Berikut ini adalah pertanyaan dari danumardi647 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

3 Kemukakan dampak salah komunikasi (miscommunication) terhadap penyelenggaraanpemerintahan? Jelaskan pendapat anda dan berikan juga contohnya!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Salah komunikasi (miscommunication) merupakan suatu kegagalan dua orang sehingga tidak dapat berkomunikasi secara memadai. Dampak salah komunikasi (miscommunication) terhadap penyelenggaraan pemerintahan yaitu memperlambat terjadinya proses pengambilan kebijakan publik dan merebaknya informasi yang simpang siur di masyarakat.

Pembahasan:

Informasi yang beredar di masyarakat sekarang ini berkembang cepat sekali. Hal ini disebabkan karena terjadinya globalisasi. Globalisasi adalah suatu keadaan dimana sudah tidak lagi ada batas-batas antar negara. Oleh karena itu, informasi dari berbagai dunia dengan mudah kita temukan. Manusia merupakan makhluk sosial yang tidak bisa hidup sendiri tanpa bantuan dari orang lain. Antara manusia yang satu dengan lainnya saling berkomunikasi. Akan tetapi, terkadang terjadi salah komunikasi (miscommunication). Salah komunikasi (miscommunication) merupakan suatu kegagalan dua orang sehingga tidak dapat berkomunikasi secara memadai. Dampak salah komunikasi (miscommunication) terhadap penyelenggaraan pemerintahan yaitu memperlambat terjadinya proses pengambilan kebijakan publik dan merebaknya informasi yang simpang siur di masyarakat.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang pengertian komunikasi yomemimo.com/tugas/1178426

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 25 Sep 22