sebutkan 2 penggolongan bahan ringan berdasarkan kekuatannya!

Berikut ini adalah pertanyaan dari CindraPrithalita pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan 2 penggolongan bahan ringan berdasarkan kekuatannya!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berdasarkan pertanyaan tersebut, didapat penggolongan bahan/material ringan berdasarkan kekuatannyaadalahlogamdannon logam. Logam dapat terdiri dari ferro (besi) dan  non ferro (aluminum, tembaga, magnesium). Sedangkan non logam terdiri dari polimer (karet, plastik) dan keramik (gerabah, genting ubin, alat rumah tangga).

Pembahasan

Berikut adalah penggolongan bahan ringanberdasarkankekuatannya, yaitu :

  1. Logam
  2. Non Logam

A. Logam

Logam adalah unsur kimia yang memiliki sifat kuat, keras, liat, merupakan penghantar panas dan listrik, serta mempunyai titik lebur tinggi. Logam di bedakan dua bagian yaitu:

a. Ferro (Besi)

b. Non ferro (Aluminum, Tembaga, Magnesium)

B. Non Logam

Non logam adalh unsure kimia yang memiliki sifat elastic, cair, bukan penghantar panas dan listrik, peka terhadap api, dan mudah pecah.

a. Polimer (Karet, Plastik)

b. Keramik (Gerabah, Genting ubin, Alat rumah tangga)

Bahan logam cenderung lebih kuat dan tahan lama dibandingkan dengan non logam. Namun, bahan non logam cenderung lebih ringan daripada bahan logam. Hal tersebut dapat dilihat dari sifat-sifat antara kedua bahan tersebut.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang klasifikasi bahan material yomemimo.com/tugas/37356806

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mawarniika162 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Sep 22