Ayo MencobaKamu telah membaca teks "Kain Adat Indonesia".Lengkapi tabel berikut

Berikut ini adalah pertanyaan dari sarikhansaa83 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Ayo MencobaKamu telah membaca teks "Kain Adat Indonesia".
Lengkapi tabel berikut dengan nama-nama kain
yang kamu ketahui!
No.
Nama Kain
Daerah Asal​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

(1). nama kain : songket palembang

daerah asal : sumatera utara

penjelasan : Jenis kain tradisional pertama adalah Songket Palembang. Bukti keberadaan songket sejak zaman Sriwijaya dapat diamati dari pakaian yang menyelimuti arca-arca di kompleks candi Tanah Abang, Kabupaten Muara Enim, Sumatera Selatan.

Jenis kain ini ditenun dari berbagai macam benang, salah satunya benang emas, hasil perdagangan dengan bangsa Tiongkok dan India. Kemampuan membuat songket Palembang diwariskan secara turun-temurun.

(2.) nama kain : tenun siak

daerah asal : riau

penjelasan : Tenun siak berasal dari Riau. Untuk membuat Tenun Siak dibutuhkan benang katun atau benang sutra dan benang emas yang akan digunakan sebagai motif.

(3.) nama kain : tenun ulap doyo

daerah asal ; kalimantan

penjelasan : Ulap Doyo berasal dari suku Dayak. Disebut Ulap Doyo dikarenakan bahan utama kain tenun ini bersal dari daun doyo. Daun doyo terkenal akan seratnya yang kuat.

(4.) nama kain : batik

daerah asal : jawa tengah, jawa barat, tergantung dengan khas nya tetapi dipertemukan pertama kali di jawa tengah.

penjelasan : Batik adalah kain Indonesia bergambar yang pembuatannya secara khusus dengan menuliskan atau menerakan malam pada kain itu, kemudian pengolahannya diproses dengan cara tertentu yang memiliki kekhasan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KvinJaehyuk dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21