Pada dekade 1970-an tari gambyong berkembang lebih pesat,terlihat beberapa macam

Berikut ini adalah pertanyaan dari dpnslevi4133 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Pada dekade 1970-an tari gambyong berkembang lebih pesat,terlihat beberapa macam tari gambyong disusun pada dekade ini.Nyi bei montoraras menyusun tari gambyong campursari pada tahun 1970,pada tahun yg sama,S.Ngaliman menyusun tari gambyong gambirsawit.Kemudian pada tahun 1972,S.Ngaliman jga menyusun tari gambyong Pareanon.Pada tahun 1973,Nyi Bei montoraras menyusun lagi tari gambyong Pareanom dalam bentuk lebih padat,1 Apa kata kunci dri paragraf tersebut?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pada dekade 1970-an tari gambyong berkembang lebih pesat,terlihat beberapa macam tari gambyong disusun pada dekade ini.

Penjelasan:

'kata kunci' merupakan sebuah kata atau konsep dengan keistimewaan, yang berarti kata apapun yang digunakan sebagai kunci dan kode atau digunakan untuk menghubungkan ke kata lain atau informasi lain.

Semoga dapat membantu ^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RishGames dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21