contoh tayangan diskusi di tv kemudian tuliskan jalan ceritanya ,

Berikut ini adalah pertanyaan dari edwinapardosi06 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Contoh tayangan diskusi di tv kemudian tuliskan jalan ceritanya , topik dan kesimpulanTolong di bantu saya kak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dialog interaktif merupakan salah satu fenomena jurnalistik dewasa ini yang melibatkan pemirsa dalam sebuah program tayangan televisi atau siaran radio. Dalam dialog interaktif, pemirsa diberi kesempatan untuk menelepon ke stasiun televisi tempat suatu program ditayangkan atau stasiun radio tempat suatu program disiarkan dan memberikan pendapatnya terkait materi yang ditayangkan atau disiarkan oleh stasiun tersebut. Biasanya dialog interaktif dilakukan melalui panggilan telepon. Namun, berkat perkembangan teknologi, dialog interaktif juga dapat dilakukan melalui panggilan video atau telekonferensi.

Pada kesempatan kali ini, soal meminta kita untuk menyimak dialog interaktif yang disiarkan di televisi. Kemudian, kita diminta untuk menjawab 6 pertanyaan terkait dialog tersebut. Berikut kakak akan mencoba menjawab pertanyaan tersebut satu per satu.

1, Nama stasiun televisi dan nama acara

Jawaban:

Nama stasiun televisi: Metro TV

Nama acara: Mata Najwa

2, waktu tayangan televisi, jam, hari, tanggal

Waktu tayang: Rabu, 17 Juli 2017 pukul 22: 26 WIB

3, nama narasumber

Jawaban:

BPOM, Menteri Kesehatan Republik Indonesia, dan Ikatan Dokter Indonesia (IDI)

4, nama pembawa acara

Jawaban:

Najwa Shihab

5, tema atau judul pada dialog tersebut

Jawaban:

Permasalahan vaksinasi palsu yang terjadi di masyarakat

6,, kesimpulan dialog tersebut

Jawaban:

Masyarakat telah lama mengalami vaksinasi palsu sejak tahun 2007 atau 2008. Namun baru pada tahun 2017 isu tersebut menyeruak. Masyarakat pun tidak merasa kehadiran pemerintah dalam menangani masalah tersebut.

Contoh lain tentang dialog interaktif dapat kamu pelajari pada halaman berikut:

yomemimo.com/tugas/8992587

Simpulan:

Dialog interaktif merupakan dialog yang melibatkan seorang narasumber pada suatu acara televisi atau radio dan pemirsa melalui panggilan telepon atau video.

Kelas: VII

Mata pelajaran: Bahasa INdonesia

Kategori: Berita

Kata kunci: dialog interaktif

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nikadekseniastiti dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Jun 21