Berikut ini adalah pertanyaan dari efendiardiansyah907 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Globalisasi adalah suatu integrasi internasional yang terjadi karena pertukaran pandangan dunia. ... Ini merupakan faktor utama dalam globalisasi yang semakin mendorong saling ketergantungan aktivitas ekonomi dan budaya
Penjelasan:
Arti Globalisasi Globalisasi berasal dari kata globalizatioan. Global artinya dunia, sedangkan lization artinya proses.
Dilansari dari Encyclopaedia Britannica (2015), globalisasi bukanlah hal baru. Banyak kerajaan besar dan gerakan keagamaan dulu, telah menjalani globalisasi.
SEMOGA MEMBANTU
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vabianfajariloveyou dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 17 May 21