Jelaskan sinonim dan antonim, dengan lengkap dan di beri contoh

Berikut ini adalah pertanyaan dari dfaraquinsha06 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan sinonim dan antonim, dengan lengkap dan di beri contoh nya!


Ini big point y!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sinonim (persamaan kata)

Antonim (Lawan kata)

Penjelasan:

Pengertian Sinonim (Persamaan Kata)

Sinonim adalah kata-kata yang memiliki bentuk yang berbeda, seperti tulisan maupun pelafalan, namun kata-kata tersebut memiliki makna yang mirip atau sama. Sinonim sering disebut juga dengan persamaan kata atau padanan kata.

Contoh Sinonim

Perhatikan daftar kata umum dan sinonim atau persamaan katanya:

Bohong = Dusta

Binatang = Hewan = Fauna

Baju = Pakaian

Alami = Tradisional

Indah = Bagus

Kesal = Marah

Mendengarkan = Menyimak

Wanita = Perempuan = Betina

Mudah = Gampang

Sulit = Sukar

Kosong = Tidak berisi

Menyukai = Menyenangi

Meminta = Memohon

Lemah = Tidak berdaya

Kebut = Kencang

Tumbuhan = Flora

Mudah = Gampang

Memohon = Meminta

Sulit = Sukar

Pendek = Rendah

Lunak = Lembek

Pelit = Kikir

Pengertian Antonim (Lawan Kata)

Antonim adalah kata-kata yang maknanya saling berlawanan satu sama lain. Antonim sering disebut juga dengan lawan kata.

Contoh Antonim

Berikut beberapa contoh antonim atau lawan kata:

Luas >< Sempit

Bodoh >< Pandai

Berlari >< Jalan

Baik >< Buruk

Kosong >< Penuh

Indah >< Jelek

Kurus >< gemuk

Panjang >< Pendek

Matang >< Mentah

Panas >< dingin

Baik >< Jahat

Dermawan >< Kikir

Dorong >< Tarik

Angkat >< Jatuhkan

Kotor >< Bersih

Tinggi >< Rendah

Sepi >< Ramai

Meminta >< Memberi

Rapih >< Berantakan

Mendatangi >< Menghindari

Menjauhi >< Mendekati

Menggali >< Mengubur

Menang >< Kalah

Maju >< Mundur

Alami >< Buatan

Datang >< Pergi

Sedih >< Senang

Banyak >< Sedikit

Menangis >< Tertawa

Baru = Lama

Tua >< Muda

Wanita >< Pria

Menambahkan >< Mengurangi

Luas >< Sempit.

semoga membantu ...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pd106207018 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21