tuliskan macam" sistem komunikasi beserta pengertiannya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari seprisitompul2018 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan macam" sistem komunikasi beserta pengertiannya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

4 macam komunikasi yang dimaksud adalah macam prespektif komunikasi yaitu:  

1. Prespektif Mekanistis : bentuk komunikasi yang menitik beratkan pada proses kausi-kausalitas (sebab-akibat) dari komunikasi yaitu berupa efek suatu pesan dalam jaringan komunikasi.  

2. Perspektif Psikologis : komunikasi yang menitik beratkan pada audiance (penerima pesan), pengaruh yang melatar-belakangi seorang dalam penerimaan pesan.  

3. Perspektif Interaksional : proses komunikasi yang menitikberatkan pada media komunikasi, yaitu berhubungan dengan penyebaran pesan kepada audiance diberbagai tempat.  

4. Perspektif Pragmatis : Komunikasi yang berkaitan dengan kecepatan, yaitu kecepatan suatu pesan bisa sampai pada audiance. Kecepatan yang dimaksud tidak hanya dari sisi waktu saja melainkan juga kesederhanaan pesan agar lebih mudah diterima oleh audience.  

Penjelasan:#Semoga jawaban ini membantu memahami arti komunikasi lebih baik.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gepengid29 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21